Pendidikan

Guru Honorer di Bone Mengabdi 20 Tahun Namun Gagal Jadi PPPK, Kini Temui Pj Bupati

Ilustrasi

BONE, EDUNEWS.ID – Para guru honorer Kabupaten Bone, Sulsel, meminta 270 guru honorer diangkat menjadi PPPK tanpa tes.

Hal itu disampaikan perwakilan guru saat menemui Pj Bupati Andi Islamuddin di Aula Pertemuan Kantor Bupati Bone, Selasa (2/4/2024).

Sebelumnya, 700 lebih guru honorer mengikuti seleksi tes PPPK 2023.

Sebelumnya, dari 700 lebih peserta ikut test, sekitar 400 orang lolos seleksi sesuai jumlah kuota yang disiapkan.

Salah satu perwakilan guru honorer, Elis Jumiati berharap pemkab memberikan solusi untuk mereka.

“Berpuluh-puluh tahun mengabdi, tetapi belum lolos. Nasib kami bagaimana,” kata Elis.

Elis menyebut, 270 guru honorer yang tak lolos seleksi PPPK 2023 Bone sudah mengabdi 15-20 tahun.

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kerjasama dan Mitra silakan menghubungi 085171117123

Kirim Berita

  • redaksi@edunews.id
  • redaksiedunews@gmail.com

ALAMAT

  • Branch Office : Gedung Graha Pena Lt 5 – Regus – 520 Jl. Urip Sumoharjo No. 20, Pampang, Makassar Sulawesi Selatan 90234
  • Head Office : Plaza Aminta Lt 5 – Blackvox – 504 Jl. TB Simatupang Kav. 10 RT.6/14 Pondok Pinang Kebayoran Lama, Jakarta Selatan 12310. Telepon : 0411 366 2154 – 0851-71117-123

 

To Top
WP2Social Auto Publish Powered By : XYZScripts.com