Pilwalkot Makassar 2024

Indira Didukung Masyarakat Bontoala

Foto bersama indira dan warga

MAKASSAR, EDUNEWS.ID – Kandidat Pilwalkot Makassar Indira Yusuf Ismail memperoleh dukungan warga Kelurahan Malimongan, Bontoala.

Warga menyambut hangat Indira saat menghadiri Senam Ininnawa, Sabtu (17/8/2024).

Salah satu warga Malimongan, Eda (47) mengatakan, kehadiran Indira di Pilwalkot Makassar menguntungkan perempuan.

“Perempuan bisa tonji, karena perempuan bisa melakukan semuanya. Jadi semoga ibu Indira bisa melanjutkan kebaikan-kebaikan yang telah dilakukan Bapak Walikota Danny Pomanto,” kata Eda.

“Kami doakan semoga ibu Indira maju dan terpilih jadi walikota nantinya,” sambungnya.

Sementara Indira Yusuf Ismail berterima kasih atas sambutan dan dukungan itu.

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kerjasama dan Mitra silakan menghubungi 085171117123

Kirim Berita

  • redaksi@edunews.id
  • redaksiedunews@gmail.com

ALAMAT

  • Branch Office : Gedung Graha Pena Lt 5 – Regus – 520 Jl. Urip Sumoharjo No. 20, Pampang, Makassar Sulawesi Selatan 90234
  • Head Office : Plaza Aminta Lt 5 – Blackvox – 504 Jl. TB Simatupang Kav. 10 RT.6/14 Pondok Pinang Kebayoran Lama, Jakarta Selatan 12310. Telepon : 0411 366 2154 – 0851-71117-123

 

To Top