DAERAH

Hadiri Diskusi Publik dan Launching Aplikasi E-Ro’ta, Camat Tamalanrea Salman : Mantap ini Aplikasi

MAKASSAR, EDUNEWS.ID – Camat Tamalanrea Salman menghadiri acara diskusi publik di Hotel Gammara, jalan Metro Tanjung Bunga, Kota Makassar, Kamis (22/9/2022).

Diskusi Publik itu bertemakan, e-Ro’ta, wujudkan Makassar Sombere dan Smartphone City.

E-Ro’ta sendiri kepanjangan dari e – Reses Oleh kiTA.

Dirinya mengatakan, aplikasi tersebut akan sangat membantu masyarakat untuk menyalurkan aspirasinya kepada Anggota Dewan.

“Mantap ini aplikasi, lincah, cepat menyampaikan aspirasi, sehingga kebutuhan dan keinginan masyarakat cepat dibantu,” kata Salman kepada media, Kamis (22/9/2022).

Setelah diskusi publik akan dilakukan launching aplikasi e-Ro’ta yang disaksikan peserta diskusi.

Terlihat, ratusan peserta yang mengikuti diskusi publik tersebut, diantaranya Kecamatan, Direksi Perumda, SKPD serta Anggota DPRD Kota Makassar.

Baca Juga :   Pengusaha Asal Makassar Bagikan Zakat Harta 50 Ribu Tiap Orang
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Edunews.

Kirim Berita

Kirim berita ke email : [email protected][email protected]

ALAMAT

  • Jl. TB Simatupang, RT.6/RW.4, Jati Padang, Kec. Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12540 Telepon : 021-740740  – 0817 40 4740

__________________________________

  • Graha Pena Lt 5 – Regus Jl. Urip Sumoharjo No. 20, Makassar Sulawesi Selatan 90234 Telepon : 0411 366 2154 –  0811 416 7811

Copyright © 2016-2022 Edunews.ID

To Top
WP2Social Auto Publish Powered By : XYZScripts.com