DAERAH

Gagal Salip Bus, Pengendara Tewas Dilindas

Polisi olah TKP

MAMUJU, EDUNEWS.ID – Remaja tewas terlindas bus usai gagal menyalip di Desa Pati’di, Kecamatan Simboro, Mamuju, Sulawesi Barat.

Saat berkendara, korban berboncengan dengan satu rekannya yang mengalami luka robek di kaki.

“Kecelakaan lalu lintas antara sepeda motor berbenturan dengan mobil truk,” kata Kasat Lantas Polresta Mamuju AKP Maulana Alqurthubi kepada wartawan, Minggu (18/8/2024).

Maulana mengatakan, keduanya saat berada di tikungan hendak menyalip bus yang berada di depannya.

“Pengendara sepeda motor tersebut mendahului mobil atau kendaraan bus yang ada di depannya dan tidak dapat menguasai kendaraannya saat menyalip di tikungan sehingga terjatuh,” terangnya.

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kerjasama dan Mitra silakan menghubungi 085171117123

Kirim Berita

  • redaksi@edunews.id
  • redaksiedunews@gmail.com

ALAMAT

  • Branch Office : Gedung Graha Pena Lt 5 – Regus – 520 Jl. Urip Sumoharjo No. 20, Pampang, Makassar Sulawesi Selatan 90234
  • Head Office : Plaza Aminta Lt 5 – Blackvox – 504 Jl. TB Simatupang Kav. 10 RT.6/14 Pondok Pinang Kebayoran Lama, Jakarta Selatan 12310. Telepon : 0411 366 2154 – 0851-71117-123

 

To Top