Nasional

Berikut Isi Deklarasi Dukungan Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA)

Anies saat menghadiri Deklarasi Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA) via zoom, Senin (20/3/2023).

JAKARTA, EDUNEWS.ID – Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA) resmi menyatakan dukungannya kepada Anies Baswedan sebagai calon presiden (capres) pada Pilpres 2024 mendatang.

Deklarasi tersebut digelar di salah satu cafe kawasan Jakarta Pusat, Senin (20/3/2023).

Pada kesempatan itu, Anies Baswedan hadir secara virtual via Zoom.

Berikut isi deklarasi dukungan Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA):

  1. Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA) akan mengawal pencalonan dan Pemenangan Bapak Anies Baswedan pada Pilpres 2024.
  2. Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA) akan mengkampanyekan politik sejuk, teduh dan penuh damai.
  3. Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA)  akan mendorong ajang Pilpres sebagai pesta politik kaya gagasan dan humanis.
  4. Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA) akan mengawal proses Pilpres yang jujur, adil serta transparan.
  5. Koalisi Indonesia Teman Anies (KITA) akan terus mensosialisasikan gagasan-gagasan kebangsaan Bapak Anies Baswedan.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Edunews.

Kirim Berita

Kirim berita ke email : [email protected][email protected]

ALAMAT

  • Jl. TB Simatupang, RT.6/RW.4, Jati Padang, Kec. Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12540 Telepon : 021-740740  – 0817 40 4740

__________________________________

  • Graha Pena Lt 5 – Regus Jl. Urip Sumoharjo No. 20, Makassar Sulawesi Selatan 90234 Telepon : 0411 366 2154 –  0811 416 7811

Copyright © 2016-2022 Edunews.ID

To Top