Politik

Puluhan Ribu Pendukung Tumpah Ruah Tunggu Kedatangan Danny-Azhar di KPU Sulsel

MAKASSAR, EDUNEWS.ID – Rombongan pendukung bakal calon Gubernur-Wakil Gubernur Danny Pomanto-Azhar Arsyad (DIA) dan bakal calon Walikota-Wakil Walikota Makassar, Indira Yusuf Ismail-Ilham Fauzi (INimi) tumpah ruah berkumpul di Kantor KPU Sulsel, Kamis (29/8/24).

Seperti diketahui agenda pertama, dimulai dengan pendaftaran paslon Danny-Azhar sebagai calon Gubernur-Wakil Gubernur Sulsel. Kemudian akan beralih ke kantor KPU Makassar untuk mengantar paslon Indira-Ilham mendaftarkan diri sebaga calon Walikota-Wakil Walikota Makassar.

Tampak pantauan di lokasi pada pukul 15.20 WITA puluhan ribu pendukung telah memadati kantor KPU Sulsel, sembari menunggu kedatangan paslon Danny-Azhar.

Juga, terlihat para pendukung kompak dengan antusiasme meneriakan selamatkan demokrasi pada lokasi itu.

 

 

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kerjasama dan Mitra silakan menghubungi 085171117123

Kirim Berita

  • redaksi@edunews.id
  • redaksiedunews@gmail.com

ALAMAT

  • Branch Office : Gedung Graha Pena Lt 5 – Regus – 520 Jl. Urip Sumoharjo No. 20, Pampang, Makassar Sulawesi Selatan 90234
  • Head Office : Plaza Aminta Lt 5 – Blackvox – 504 Jl. TB Simatupang Kav. 10 RT.6/14 Pondok Pinang Kebayoran Lama, Jakarta Selatan 12310. Telepon : 0411 366 2154 – 0851-71117-123

 

To Top